Mukjizat Ilmiah Dalam Al-Quran

Kategori judul Kartu Umum
Judul: Mukjizat Ilmiah Dalam Al-Quran
Ringkasan: Masalah Mukjizat Ilmiah ini para ulama berbeda pendapat dengan perbedaan yang tajam antara pro dan kontra. Akan tetapi ketika kami melihat antusias berbagai kalangan terhadap buku-buku ilmiah ini, maka kami pilih karya-karya yang penulisnya memperhatikan syarat-syarat yang diletakkan oleh para ulama di bidang ini.
Diantaranya; Tidak berseberangan dengan tafsir secara ma'tsur, sesuai dengan bentuk ungkapan (gaya bahasa) dan sebab latar belakang turunnya ayat serta pertimbangan ke depannya. Juga lafazhnya tercakup secara Bahasa dan tidak menyelisihi dasar syariat serta tidak dijadikan tunggangan untuk menopang bid'ah.
Lingk singkat: http://IslamHouse.com/2793650
Ringkasan ini diterjemahkan dalam bahasa berikut: Arab - Bangladesh - Ughuria - Inggris - India - Bosnia - Thailand - Tajik - Prancis - Nepal - Usbek - Cina - Persia - Kanada - Urdu - Vietnam - Yunani - Romawi - Kurdi - Somalia - Spanyol - Bambara - Sinhaliyah - Telugu - Tamil - Belanda - Akani - Amharia - Afri - Mundaka - Turki - Albania - Wolof - Assam - Tigri - cherkes - Malabar - Macedonia
Judul terkait ( 1 )
Go to the Top